Banyak distro di Bandung
yang menjadi destinasi berbagai macam wisata, salah satunya adalah
wisata belanja. Banyak wisatawan menjadikan Bandung sebagai tempat untuk
memburu berbagai macam produk fashionnya. Hal ini tentu menjadi
petunjuk mengapa Bandung disebut sebagai Paris Van Java yang menjadi
pusat utama fashion di Indonesia.
Seiring berjalannya waktu, ada banyak pilihan distro yang tersebar di Bandung. Berikut ini, beberapa distro yang populer di Kota Bandung. Berikut selengkapnya;
Screamous menjual berbagai macam produk fashion untuk laki-laki dan perempuan. Produk-produk ini meliputi t-shirt, kemeja, denim, celana, celana pendek, sweater, jaket, topi, ikat pinggang, sandal dan banyak lagi. Berbagai macam kalangan sering berbelanja di tempat ini, mulai dari pelajar, mahasiswa, karyawan, hingga para artis ibukota. Selain memberikan produk yang berkualitas dalam jumlah eksklusif, Screamous tetap memasarkan produknya dengan harga yang cukup terjangkau.
Sama seperti distro pada umumnya, Black Jack memproduksi berbagai
macam produk fashion. Produk-produk Black Jack ini memiliki ciri khas
yang pasti sangat dikenali pecinta produknya, yaitu dominan warna merah
dan hitam. Ada banyak produk yang tersedia di distro ini, seperti topi,
jaket, kemeja, kaos, dompet, dan masih banyak lagi.
Bagi Anda yang ingin mengunjungi salah satu distro di Bandung ini, bisa langsung ke Jl. Trunojoyo No. 34 Bandung Telp (022) 707-41121.
Bagi Anda yang ingin melihat dan memiliki produk-produk fashion tersebut, Anda bisa langsung datang ke Jl. Dipenogoro No. 26 Citarum Bandung. Atau, Anda juga bisa berbelanja online melalui website resminya di thisisgreenlight(dot)com.
Masih banyak distro di Bandung, seperti Wadezig, Evil, LTP Project, House of Smith, dan masih banyak lagi. Semoga bermanfaat.
sumber : https://sebandung.com/2015/04/5-distro-di-bandung-sebagai-destinasi-wisata-belanja/
Seiring berjalannya waktu, ada banyak pilihan distro yang tersebar di Bandung. Berikut ini, beberapa distro yang populer di Kota Bandung. Berikut selengkapnya;
1. Screamous
Satu di antara banyaknya distro di Bandung yang populer adalah Screamous. Distro yang banyak dikunjungi wisatawan asing maupun lokal ini memiliki dua store. Kedua store ini menyediakan berbagai produk fasahion berkualitas dan juga trendy. Store pertama beralamat di Jl. Trunojoyo No. 23 Bandung 40115 Telp. (022) 426-51-33 dan store kedua beralamat di Jl. Sultan Agung No. 9 Bandung 40115 Telp (022) 426-81-16.Screamous menjual berbagai macam produk fashion untuk laki-laki dan perempuan. Produk-produk ini meliputi t-shirt, kemeja, denim, celana, celana pendek, sweater, jaket, topi, ikat pinggang, sandal dan banyak lagi. Berbagai macam kalangan sering berbelanja di tempat ini, mulai dari pelajar, mahasiswa, karyawan, hingga para artis ibukota. Selain memberikan produk yang berkualitas dalam jumlah eksklusif, Screamous tetap memasarkan produknya dengan harga yang cukup terjangkau.
2. Black Jack
Black Jack merupakan salah satu clothing line dan distributor store yang berdiri sejak tahun 1999. Awal perjalanan karirnya, Black Jack menitipkan produk-produk fashionnya di beberapa store milik distro lain. Barulah pada tahun 2002, Black Jack memiliki toko store atau toko sendiri.Bagi Anda yang ingin mengunjungi salah satu distro di Bandung ini, bisa langsung ke Jl. Trunojoyo No. 34 Bandung Telp (022) 707-41121.
3. UNKL347
UNKL347 adalah salah satu distro yang hingga saat ini banyak disukai pengunjung di Bandung. Distro yang berada di Jl. Trunojoyo No. 4 Bandung ini menyediakan berbagai macam produk fashion, seperti kaos, dompet, denim, kemeja, topi, sandal, dan lainnya. Selain bisa berbelanja langsung ke storenya, pengunjung juga bisa memesan produk UNKL347 melalui twitter di @unkl347. Tidak hanya itu, UNKL347 juga melayani Anda melalui BBM di 5369c271, Line: unkl347online, dan juga Whatsapp di 0878-2345-3347.4. Greenlight
Salah satu distro yang menjadi tujuan wisatawan ketika di Bandung adalah Greenlight. Greenlight merupkana distro yang populer. Distro yang dikenal sebagai outfit vocalis band tanah air (Ariel Noah) ini memang memiliki banyak pelanggan setia. Ada banyak produk fashion yang tersedia di distro ini, baik untuk pria maupun wanita. Beberapa produk yang populer di antaranya adalah denim, celana panjang & penek, kaos, kemeja, jaket, sweater, topi, tas, belt, sepatu, sandal, dan masih banyak lagi.Bagi Anda yang ingin melihat dan memiliki produk-produk fashion tersebut, Anda bisa langsung datang ke Jl. Dipenogoro No. 26 Citarum Bandung. Atau, Anda juga bisa berbelanja online melalui website resminya di thisisgreenlight(dot)com.
5. Deadhearzt For Life
Deadhearzt For Life merupakan salah satu distro yang mendunia di Bandung. Ada banyak produk yang dijual di distro ini, semuanya banyak menarik pelanggan. Tidak hanya di Bandung, produk dari distro Deadhearzt For Life ini juga merambah ke pasar dunia, seperti Amerika, Eropa, Jepang, Singapura, dan negara-negara sekitarnya. Bagi Anda yang ingin mengunjungi dan melihat koleksi dari distro ini, langsung datang saja ke Jl.Bahureksa No.1 Trunojoyo Bandung.Masih banyak distro di Bandung, seperti Wadezig, Evil, LTP Project, House of Smith, dan masih banyak lagi. Semoga bermanfaat.
sumber : https://sebandung.com/2015/04/5-distro-di-bandung-sebagai-destinasi-wisata-belanja/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar