Sabtu, 18 Februari 2017

Ice Cream Unik : Ice Cream Goreng, dan Cara Membuatnya

Cara Membuat ES Krim Goreng
Es-Krim-Goreng
Bahan dan Komposisi :
  • 100 gram tepung terigu, yang sudah di ayak
  • 100 gram tepung roti, yang sudah di ayak
  • 24 Lembar roti tawar
  • 2 scop es krim vanilla
  • 2 butir telur ayam
  • Saus strawberry atau coklat sesuai selera
Cara membuat :
  • Ambilah 1 lembar roti tawar, lalu taruh es krim vanilla di atas roti tawar, tutup dengan roti tawar, lalu gulung hingga berbentuk bulat.
  • Balurkan roti es krim vanilla tadi ke dalam tepung terigu.
  • Lalu Kocok telur pada tempat yang terpisah, setelah itu masukan roti es krim ke dalam telur dengan cara di celupkan.
  • lalu gulingkan roti tadi ke dalam tepung roti sampai rata, selanjutnya masukan roti ke dalam freezer sampai membeku.
  • Berikutnya goreng roti yang di masukan dalam frezer, pada minyak panas samapi terlihat kuning keemasan, lalu tiriskan..
  • Potong ice cream goreng tersebut menjadi 2, lumuri dengan saus strawberry atau coklat sesuai selera.
  • Maka Es krim goreng siap untuk disajikan.





Sumber : http://www.ngegas.com/10-resep-dan-cara-cepat-mudah-membuat-es-krim-sendiri-enak-lembut/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar